Acara ini berlangsung selama 7 jam 15 menit dengan waktu tersebut acara ini telah memecahkan rekor MURI dengan pertunjukan 7 jam 15 menit. Wushu Wanoro seto (WS) sebagai salah satu pengisi acara tersebut merasa bangga.
Thursday, June 18, 2009
HARI PUNCAK ULANG TAHUN KOTA SURABAYA YANG KE-715
Kali ini kota Surabaya yang mempunyai sebutan kota pahlawan sedang merayakan hari ulang tahun yang ke-715. Tidak kalah dengan tahun-tahun sebelumnya. Acara yang digelar di Pasar Atom mall pada tanggal 31 Mei 2008 ini adalah puncak hari ulang tahun kota Surabaya yang ke-715.Acara ini dimulai pada pukul 11.00 WIB dimulai dengan pembukaan dan sambutan kepada Pejabat Kota Surabaya dengan pukul bedug barongsay bersama-sama diikuti dengan atraksi-atraksi yang heboh, diantaranya senjata dan tangan kosong, barongsay, dan reog Ponorogo.Tidak kalah menarik dari sasana Wushu Wanoro Seto (WS) juga menampilkan atraksi yang heboh dan spektakuler dimulai dari gaijen yang disebut salam penghormatan. Dari sini sudah terlihat anak Wanoro Seto (WS) sangat semangat. Wushu Wanoro Seto (WS) menampilkan 8 atraksi yang dimulai dari : senam masal, jurus wai jen 3 dan 4, sansou 1,2,3, besi, taichi, ruyung, toetak tangan kosong, kekebalan tubuh dan diakhiri membentuk formasi kesatuan yang melambangkan kekompakan Wushu Wanoro Seto (WS).
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment